Wow Keren! Transformasi Logo Google Dari Tahun Ke Tahun
1 min read
Halo teman-teman tahukah kalian situs terbesar dunia? Ya yaitu Google. Google adalah tempat dimana kita browsing semua yang kita inginkan. Sejak pertama kemunculannya di tahun 1997, ternyata google sudah mengalami banyak banget perubahan. Dan yang paling menyolok udah pasti di logo Google yang ada menyambut kita tiap kali browsing.
Nah, berikut ini transformasi logo google dari tahun ke tahun.
1. Logo Google 1997

2. Logo Google 1998

3. Logo Google 1999

4. Logo Google 2010

5. Logo Google 2013

6. Logo Google 2015 – (Sekarang)

Nah, itulah beberapa perubahan logo Google. Bagaimana menurut kalian? Sekian dan Terima kasih.